Menampilkan postingan yang diurutkan menurut relevansi untuk kueri Android Pertama. Urutkan menurut tanggal Tampilkan semua postingan
Menampilkan postingan yang diurutkan menurut relevansi untuk kueri Android Pertama. Urutkan menurut tanggal Tampilkan semua postingan

Kamis, November 5

pojok android

Kelebihan dan kekurangan Android Lollipop

Kelebihan dan kekurangan Android Lollipop - Android selalu mengembangkan sistem operasinya untuk menjadi yang lebih baik dengan berbagai fitur yang juga baru. Di Android Lollipop anda bisa mencicipi berbagai fitur yang baru dan menarik. Namun dari versi android sebelumnya seperti Kitkat, Jelly Bean dan lainnya sistem android lollipop ini juga memiliki kekurangan yang bisa menjadi pertimbangan anda. Jika anda tertarik untuk menjajal android lollipop anda bisa membeli beberapa smartphone yang sudah dibekali android lollipop seperti termasuk Samsung dengan Galaxy S5, HTC One (M8), LG G3, dan masih banyak lagi.

Kelebihan android Lollipop


Untuk yang pertama kopi android akan membahas terlebih dahulu mengenai apa saja kelebihan dari android lollipop ini. Berikut adalah kelebihan android Lollipop :

Pengaturan notifikasi

salah satu fitur yang baru dari android lollipop ini adalah anda bisa mengatur khusus mengenai notofikasi dari siapa yang ingin anda tampilkan. Sehingga anda bisa menyembunyikan notifikasi dari kontak yang tidak ingin anda tampilkan. Ini sangat berguna untuk anda yang tidak ingin orang tahu anda sedang melakukan chating dengan siapa.

Desain baru

Salah satu yang tidak ketinggalan pastilah desain yang baru seperti pada android sebelumya. Dengan tampilan yang lebih menarik tentunya akan membuat android Lollipop ini akan semakin menarik. Beberapa desain yang berbeda oleh dari android sebelumnya yaitu user interface, icon dan lainya.

User lebih dari satu

User dalam hp android Lollipop ini berbeda karena pada android ini anda bisa menambahkan lebih dari satu user. Dimana ada satu user yang memegang kendali dari user lainya. Dimana user bisa memilih aplikasi apa yang ingin dimunculkan sesuai dengan izin yang diberikan oleh user pengendali. ( Baca : CARA MENAMBAHKAN, MENGGANTI DAN MENAMBAHKAN USER DI ANDROID LOLLIPOP)

Lebih hemat baterai
Ada beberapa fitur dari android Lollipop yang menjadikan hp android anda lebih irit 90 menit dari sistem android sebelumnya yakni Android Kitkat. 

Sistem keamanan dengan smartlock

Keamanan juga menjadi perhatian google, dimana selain PIN, Password dan pola di sistem android Lollipop menambahkan fitur smart lock di android Kitkat. Dimana fitur ini sangat menarik dengan menjadikan berbagai objek sebagai pembuka keamanan. Namun meski baru, akan tetapi fitur seperti ini bisa anda dapatkan dengan mendownload beberapa aplikasi yang telah tersedia di Play Store.

15 bahasa baru

Meski pada android versi sebelumnya bahasa Indonesia sudah didukung akan tetapi penambahan bahasa  yang baru akan membuat android Lollilop ini semakin dimengerti. 15 Bahasa yang baru adalah Bahasa Basque, Bengali, Burma, China (Hong Kong), Galicia, Islandia, Kannada, Kyrgyz, Macedonia, Malayalam, Marathi, Nepal, Sinhala, Tamil dan Telugu.

Fitur Art Runtime

Fitur baru di android lollipop ini akan membuat kinerja aplikasi yang dijalankan dengan cepat karena fitur ini melakukan kompilasi “ahead-of-time” sehingga memberikan lebih banyak waktu untuk optimalisasi.

Mendukung 64 bit

OS android Lollipop yang sudah mendukung 64 bit membuat ponsel android bisa diisi dengan RAM yang besar dan tentunya itu akan membuat performa hp anda tidak lemot dan kencang dan bisa melakukan multitasking yang mantap. ( Baca : Aplikasi Android Agar Tidak Lemot)

Kekurangan android Lollipop

Meski diperbarui oleh Google sebagian orang menganggap ada kekurangan dari beberapa pembaharuan tersebut seperti tidak adanya short cut slien mode pada power button. Dimana fitur tersebut sebelumya sudah ada pada android Kit kat. Dimana hanya dengan menekan power lalu pilih slient mode akan membuat ponsel anda dalam modus diam. Sekian informasi yang bisa kami bagikan mengenai Kelebihan dan kekurangan Android Lollipop semoga memberikan manfaat.
Read More

Selasa, Agustus 29

pojok android

Tips Android Yang Mungkin Belum Kalian Ketahui

Smartphone saat ini telah mengalami berbagai macam evolusi, hal tersebut dapat kita ilihat dari banyaknya fitur unggulan yang ditawarkan. Nah, sebenarnya terdapat berbagai macam trik dan tips android yang mungkin belum kalian ketahui selama ini.
Fungsi ponsel pintar yang serba multiguna, membuatnya sudah tidak bisa lepas dari genggaman tangan. Selain memiliki kegunaan di dalam kehidupan sehari-hari, ternyata terdapat puluhan cara supaya Hp kalian terlihat berbeda dan nyaman untuk digunakan.
Dari banyaknya tips dan trik yang dapat kalian lakukan dismartphone android, namun inilah deretan cara supaya smartphone memiliki banyak fungsi.

1. ScreenShot Tanpa Aplikasi

tips-android
Tips android yang pertama, yakni melakukan screenshot tanpa menggunakan dan mengistal aplikasi apapun dismartphone kalian. Screenshot adalah memotret secara langsung dilayar Hp kalian, setiap ponsel memiliki tombol yang berbeda untuk screenshot. Namun, kebanyakan tombol yang ditekan yakni biasanya tombol home dan volume up.

2. Menyembunyikan File Tanpa Aplikasi

tips-android
Menyembunyikan file dan program, termaksud ke dalam salah satu tips android yang wajib kalian ketahui. Hal ini semata-mata untuk menjaga serta mengamankan privasi kalian. Nah, biasanya terdapat fitur menyembunyikan berkas disetiap smartphone.

3. Mempercepat Kinerja Smartphone

tips-android

Bagi kalian yang sangat jengkel dan kesal karena handphone lemot, ada baiknya menggunakan aplikasi cleaner agar mempercepat performa. Apabila tidak ingin menggunakan aplikasi, lebih baik tidak mengistal terlalu banyak program dan sesuaikan dengan kesanggupan handphone.

4. Memodifikasi Tampilan Sesuai Keinginan

tips-android
Memodifikasi tampilan sesuai dengan keinginan juga merupakan tips android, itulah kenapa pengguna smartphone android nyaman. Keunggulan lainya yaitu kamu dapat merubah banyak hal mengenai tampilan, bentuk folder, widget dan masih banyak lagi.

5. Meminta Bantuan Ok Google

tips-android
Tips smartphone android yang kelima adalah menyalakan fitur Ok Google, pasalnya mampu memudahkan kalian dalam menggunakan handphone cerdas masa kini. Hanya bermodalkan suara, kamu dapat mencari banyak informasi. Nah, maka ada baiknya aktifkan Ok Google diberanda dan desktop.

6. Pantau Banyak Hal Melalui Wigdet

tips-android
Widget adalah sebuah apliaksi perangkat lunak yang relatif sederhana dan mudah untuk digunakan, bahkan uniknya kalian dapat memantau banyak hal melalui widget. Gunakan aplikasi ini didektop kalian mengenai perkembangan cuaca, jam dan masih banyak lagi yang lainnya.

7. Menjadi Developer Smartphone

tips-android
Menjadi sebuah developer smartphone juga termaksud ke dalam tips android, pasalnya kalian dapat melakukan berbagai macal hal. Dengan mengaktifkan developer mode, kalian mampu memodifikasi Hp sesuai keingginan hati serta lebih luluasa memperlakukan Hp.

8. Mengubah Keamanan Menginstal

tips-android
Tips smartphone android yang kedelapan yakni mengubah keamaan instal apliaksi, dengan mengaktifkanya kalian dapat dengan mudah mengistal aplikasi atau program melalui banyak situs dan bukan hanya dari Google Play Store saja.

9. Mengakses Kamera Tanpa Perlu Membuka Kunci

tips-android
Mengakses kamera tanpa perlu membuka kunci smartphone adalah tips smartphone android yang kesembilan. Kalian dapat menyalakan sebuah pengaturan pada mode layar kunci, pada bagian tersebut kamu ganti mode geser kanan atau kiri dengan pilihan kamera.

10. Membuat Note Pada Layar Utama

tips-android
Note merupakan sebuah fitur yang mampu mencatat aktifitas penting didalam kehidupan sehari-hari, jadi dengan menggunakan note kalian tidak akan lupa karena sudah mencatatnya lebih dahulu. Biasanya terdapat note pada setiap smartphone, apabila tidak ada maka dowload terlebih dahulu.

 

 Bagaimana menurut kalian mengenai deretan tips android diatas, semoga saja dengan adanya pembahasan ini kalian lebih mudah untuk melakukan banyak hal
Read More

Minggu, Oktober 4

pojok android

Cara mengecek Hp android sudah di Root atau Belum

Cara mengecek Hp android sudah di Root atau Belum - Root merupakan salah satu cara untuk  bisa mengoperasikan hp androidnya lebih leluasa seperti merubah icon sinyal dll, memindahkan aplikasi memory SD card dan lain sebagainya. Meski root memiliki keuntungan namun ada beberapa kerugian yang harus anda pikirkan. Kerugian telah melakukan root hp android antara lain yaitu tidak berlakukanya garansi dan lebih rentan akan keamananya. Selain itu anda tidak handal dalam melakukan root maka bisa saja hp anda justru mati.

Untuk mengecek hp android yang sudah dilakukan root atau belum ada beberapa cara yang bisa dilakukan salah satunya yaitu menggunakan aplikasi. Alasan seseorang sendiri untuk mengecek hpnya sudah di root atau belum yaitu untuk mengetahui kalau hpnya masih seperti bawaan pabrik dan biasanya ini dilakukan ketika seseorang ingin melakukan jual beli hp android. Untuk mengeceknya anda bisa melakukannya dengan aplikasi android Root Checker. Dimana aplikasi ini bermanfaat untuk mengecek apakah hp android anda sudah di root atau belum.

Cara mengecek Hp android sudah di Root atau Belum dengan aplikasi Root Checker

Root Checker merupakan salah satu aplikasi android yang sangat berguna untuk kepentingan root hp selain untuk mengetahui hp android anda sudah di root atau belum aplikasi ini juga biasa dilakukan untuk melalukan root hp android. nah berikut adalah Cara mengecek Hp android sudah di Root atau Belum :

1. Langkah pertama yaitu anda mendownload aplikasi ini di playstore
2. Setelah anda mendownload maka anda tinggal membuakanya
3. Lalu pilih menu tab Verify Root
4. Kemudian klik Verify Root seperti gambar di bawah ini

5. Kalau hp anda belum di root maka akan tampil seperti dibawah ini

Kalau hp anda sudah di root maka tampilanya akan berbeda seperti di bawah ini.

6. Selesai

Baca Juga :

Nah bagaimana cara ini sangat mudah untuk dilakukan bukan ? Langkah ini penting untuk ada yang ingin membeli hp android second karena dengan hp android sudah di root maka anda tidak bisa mendapatkan garansi resmi. Sekian informasi saya mengenai Cara mengecek Hp android sudah di Root atau Belum semoga bisa bermanfaat
Read More

Kamis, Maret 3

pojok android

10 Aplikasi Pemutar Video Subtitle Android Terbaik

Aplikasi Pemutar Video Subtitle Android - Di setiap ponsel android pasti memiliki pemutar video bawaan dengan fitur fitur yang dimilikinya. Fitur dari aplikasi bawaan sudahlah cukup lengkap akan tetapi kita memerlukan aplikasi pihak ketiga untuk bisa menikmati fitur yang belum ada pada aplikasi bawaan. Fitur yang seringkali belum diberikan pada aplikasi bawaan ponsel android adalah belum bisa memunculkan subtitle. Untuk pecinta film terutama film luar negeri entah barat ataupun korea hadirnya subtitle tentu sangat penting agar kita bisa mengetahui arti dari dialog yang terjadi dalam film tersebut. 

Dengan adanya  beberapa aplikasi pemutar video yang mendukung subtitel tentu menguntungkan bagi pecinta film ataupun drama. Dimana kita tidak perlu lagi untuk menggunakan PC atau komputer yang biasanya sering diguanakn untuk melihatnya karena kita bisa memanfaatkan ponsel hp android yang bisa di bawah kemana-mana. Beberapa aplikasi video player yang sudah mendukung subtitel sudahlah banyak sehingga anda tidak akan kesulitan untuk menemukanya.

Aplikasi Pemutar Video Subtitle Android

Di Playstore anda akan bisa menemukan aplikasi video player atau pemutar video yang sudah bisa membaca sebuah subtitel. Dari aplikasi yang kebanyakan beredar bisa anda nikmati secara gratis dan cuma cuma jadi anda tinggal mendownloadnya saja. Nah berikut adalah rekomendasi aplikasi untuk pemutar video dengan subtitle untuk android terbaik :

1. MX Player
Aplikasi pertama yang saya rekomendasikan adalah aplikasi MX Player. Aplikasi video player ini sangat mendukung subtitle bahkan tidak hanya subtitle yang beformat .srt saja karena masih ada banyak format subtitle yang dapat dibaca oleh aplikasi ini yaitu .ssa, .sub, .txt dan masih banyak lagi yang lainya. Selain beberapa keunggulan yang sudah kami sebutkan aplikasi ini juga dapat memutar beberapa video tanpa harus membukanya satu persatu. Ada lagi fitur yang cukup menarik adalah anda bisa melakukan pembesaran atau zooming pada video yang sedang anda putar.


Dari beberapa keunggulan di atas anda bisa mencicipi aplikasi MX Player gratis sehingga anda bisa menonton beberapa drama atau filk kesukaan anda.

2. VLC Player untuk Android
Pasti anda tidak asing lagi dengan aplikasi VLC Player. Ya aplikasi ini seringkali kita gunakan untuk menonton drama atau film ataupun video lainya di PC. Apliaksi ini memang cukup familiar di PC akan tetapi aplikasi ini juga sudah tersedia untuk Andorid.


Di Android aplikasi VLC Player bisa memnaca beberapa jenis file video seperti MKV, MP4, AVI, FLV dan masih banyak lagi yang lainya dan yang pasti aplikasi ini support beberapa jenis file subtitle. Untuk memutar video aplikasi ini terbukti cukup handal karena telah banyak mendapatkan rating yang sangat bagus yakni 4,3 dari jutaan orang.

3. KMPlayer (Play, HD, Video)
KMPlayer adalah salah satu video player yang mendukung banyak jenis file video yang sangat lengkap. Dimana ada puluhan format video yang anda bisa putar menggunakan aplikasi ini mulai dari yang 3gp, flv, mp4, mpeg hingga webm. Itu adalah salah satu keunggulan dari aplikasi ini. Selain itu seperti yang kami bahas dalam artikel ini, aplikasi ini juga bisa membaca subtitle yang sedang di putar. Di Playstore sendiri aplikasi ini cukup digemari untuk menonton film atau drama. Dimana sudah ada puluhan juta pengguna android yang memanfaatkan aplikasi ini untuk menonton film ataupun drama.

4. BSPlayer FREE
Mungkin nama apliaksi BSPlayer sedikit asing bagi anda, karena memang aplikasi kurang familiar akan tetapi anda tidak bisa meremehkan aplikasi ini. Karena apliaksi BSplayer memiliki fitur yang tidak kalah menarik dengan video palyer lainya. Selain bisa membaca beberapa subtitle seperti ass/ssa, srt, sub dan txr aplikasi ini mendukung banyak format video seperti mpeg, mp4, flv dan masih banyak yang lainya.

Selain beberapa fitur yang sudah saya jelaskan di atas apliaksi BSPLayer ini juga sudah suport OTG, dimana dna bisa memainkan video dari Flash Disk atau penyimpnan eksternal lainya. Oleh sebab itu maka tidak heran jika apliaksi ini telah mendapatkan jumlah download yang cukup banyak dan patut untuk dicoba.

Baca Juga : Aplikasi Edit Video Terbaik

5. GOM Player
Untuk video player yang satu ini pasti anda tdiak asing lagi karena video palyer ini seringkali kita di PC untuk menonton film luar negeri. Di Andorid Aplikasi GOM player sudah lama ada akan tetapi namanya yang tidak menggunakan alfabet seringkali orang tidak mengetahui kalau aplikasi ini bernama GOM Player.

Fitur GOM player juga tidak kalah menariknya, dimana aplikasi ini mendukung banyak format video yang lengkap sehingga anda bisa memainkan berbagai jenis format video. Selain itu GOM Player juga sudah mendukung subtitel.

6. Real Player
Beberapa pengembang aplikasi PC juga sudah membuat aplikasinya berbasis android seperti aplikasi Real Player. Sebelum hadir di android aplikasi Real Player sebelumnya sudah ada di format windows PC. Dimana di android aplkiasi Real Player ini memiliki beberapa fitur yakni anda bisa mancari video secara online di youtube ataun Bing. Selain support video aplikasi ini juga bisa memainkan musik dan juga membuka file foto jadi sangatlah lengkap aplikasi ini.

Dalam hal pemutaran video aplikasi Real Player sudah bisa membaca subtitle jadi cocok untuk anda download. Beberapa keunggulan lainya adalah tidak adanya iklan dan bisa mengontrol playback ketika ponsel android sedang terkunci.

7. MoboPlayer
Alternatif aplikasi lain adalah MoboPlayer. Video player ini juga sudah mendukung berbagai format video yang sangat lengkap. Dan yang pasti sudah mendukung teks subtile yang seperti srt ass dan lain sebagainya. Selian itu anda bisa melakukan streaming diberbagai situr video online.

8. DX Player
Apliasi ke-8 yang bisa kami rekomendasikan adalah DX Player. Video player yang satu ini memiliki beberapa keunggulan yang tidak dimiliki oleh video player lainya yaitu andanya app lock untuk mengunci video yang kamu inginkan sehingga orang tidak bisa membukanya sembarangan. Selain itu anda juga bisa menyembunyikan video agar tidak tampil. Dan yang pasti aplikasi ini bisa membaca beberapa subtitle.

Fitur tambahan yang bisa jadi alternatif anda adalah fitur equalizer sehingga anda bisa mengontrol suaa bas ataupun tribel
Baca juga : Aplikasi Karaoke Untuk Android

9. AC3 Player
Simple serta dibekali dengan beberapa fitur yang menarik bisa menjadikan aplikasi AC3 player ini sebagai pilihan anda. Dimana selain mendukung penambahan subtitle aplikasi ini juga bisa memutar banyak format video yang beragam.

10. Video Player Perfect (HD)
Aplikasi terakhir yang bisa membuat anda bisa melihat subtitle pada video yang anda tonton adalah aplikasi Video Player Perfect (HD). Video player yang satu ini tidak kalah dengan yang lainya, karena apliaksi ini sudah banyak mendukung banyak format video dan bisa dikatakan cukup lengkap. Selain itu beberapa jenis file subtitle juga telah di dukung oleh video player yang satu ini. 

Pengguna android yang sudah merasakan video player yang satu ini lebih dari ratusan ribu orang. Dimana rating yang dimiliki adalah 4,3 dan itu menandakan aplikasi ini cukup bagus untuk digunakan.

Sekian informasi kami mengenai Aplikasi Pemutar Video Subtitle Android semoga bisa memberikan manfaat dan bisa digunakan sebaik baiknya
Read More

Selasa, Maret 1

pojok android

Daftar 8 Aplikasi Karaoke untuk Android

Daftar Aplikasi Karaoke untuk Android - Banyak aplikasi aplikasi kreatif berbasis android yang dikembangkan oleh developer android maka tidak heran jika ponsel android memiliki banyak pengguna dan telah mendominasi. Salah satu aplikasi kreatif yang banyak di cari oleh para pemilik ponsel android adalah aplikasi untuk berkaraoke. Dengan aplikasi yang memiliki fungsi untuk berkaraoke tentu kita tidak perlu menyewa tempat hiburan untuk berkaraoke. Ya memang jika kita pegi ketempat hibura tentu anda akan mengeluarkan biaya sedangkan dengan menggunakan aplikasi anda bisa menikmatinya tanpa biaya. pemilik ponsel

Anda tidak perku heran lagi jika karaoke bisa digunakan menggunakan ponsel android tanpa harus ke sebuah tempat hiburan. Dimana sudah ada banyak aplikasi android bertebaran di Playstore yang telah menawarkan fitur tersebut. Namun tidak semua aplikasi android untuk karaoke akan memenuhi harapan anda. Nah maka dari itu kami akan memberikan beberapa aplikasi yang kami rekomendasikan untuka anda.

Daftar Aplikasi Karaoke untuk Android

Di Playstore sendiri sudah banyak aplikasi android untuk karaoke yang bertebaran dan membuat anda terhibur. Selain itu bisa and download secara gratis. Nah berikut adalah daftar aplikasi karaoke untuk android :

1. Karaoke lagu musik Indonesia by Yokee
Aplikasi pertama yang kami rekomendasikan adalah Karaoke lagu musik Indonesia by Yokee. Aplikasi tersebut adalah salah satu aplikasi terbaik dengan rating di playstore yang positif. Selain itu sudah ada puluhan juta orang yang telah menggunakan aplikasi Karaoke lagu musik Indonesia by Yokee untuk berkaraoke.



Aplikasi Karaoke lagu musik Indonesia by Yokee memiliki fitur yang menarik yaitu anda bisa memilih berbagai daftar lagu yang keren dan hits baik dari lagu indonesia maupun luar negeri. Dimana sumber lirik dan musik yang digunakan adalah dari youtube. Selain itu anda bisa merekam suara anda ketika berkaraoke dan membagikanya.

2. Red Karaoke Nyanyikan & Rekam
Aplikasi Red Karaoke Nyanyikan & Rekam mengajak anda untuk bernyanyi gratis dnegan puluhan ribu koleksi lagu yang nge hits. Salah satu fitur menarik dalam aplikasi ini adalah anda bisa memberikan efek suara anda dan bisa menyanyikan lagu yang kamu pilih dengan berduet.
Di Playstore apliaksi Red Karaoke Nyanyikan & Rekam ini telah mendapatkan jutaan pendownload dimana respon yang diberikan lumayan baik yaitu 3,9.

3. The Voice: On Stage
The Voice: On Stage adalah sebuah aplikasi yang dikembangkan oleh StarMaker Interactive. Dimana dalam berkaraoke menggunakan aplikasi ini sangat mudah dimana anda akan di tantang untuk bernyanyi lagu favorit anda. Di dalam aplikasi ini ada beberapa daftar lagu menarik dari berbagai genre. 
Ketika anda semakin banyak menyanyikan lagu maka anda akan bisa masuk dalam VIP dan bisa semua lagu yang ada. Di Playstore apliaksi The Voice: On Stage sangat diminati oleh pengguna android. Dimana lebih dari puluhan juta orang yang telah ikut beryanyi menggunakan aplikasi ini. 


4. Sing! Karaoke by Smule
Aplikasi Sing! Karaoke by Smule memiliki beberapa keunggulan menarik yang bisa anda pilih. Dimana ada ratusan ribu lagu hits yang bisa kamu nyanyikan dengan suara merdu kamu. Meski begitu ada beberapa kekurangan dari aplikasi kini dimana anda harus membayar beberapa rupiah untuk bisa akses ke VIP.
Namun aplikasi Sing! Karaoke by Smule bisa merekam suara sekaligus video anda ketika berkaraoke. Selain itu anda bisa berduet dengan beberapa penyanyti terkenal seperti Jessie J, Jason Derulo dan masih banyak lagi. 

5. SingPlay: Perekam Karaoke MP3
Aplikasi selanjutny adalah aplikasi SingPlay: Perekam Karaoke MP3. Aplikasi ini cukup banyak dimintai oleh pengguna android untuk berkaraoke. Dimana anda tidak pelru mengunduk video atau lagu anda cukup memutar dari daftar lagu yang anda punya di dalam sebuah memori.
Musik yang di tampilkan dalam aplikasi ini bukanlah hasil cover atau midi melainkan langsung musik orisinal tanpa sebuah vokal. Selain itu anda bisa menyimpan file rekaman ketika anda beryanyi. Untuk hasil terbaik aplikasi ini menyarankan anda untuk menggunakan earphone. 

6. Musixmatch Lyrics Music Player
Aplikasi ini Musixmatch Lyrics Music Player sebenarnya adalah salah satu aplikasi music player akan tetapi anda bisa melihat lirik lagu yang sedang anda putar. Dimana koleksi lirik lagu dari aplikasi ini sangat lengkap berbagai lagu indonesia banyak yang muncul sehingga cocok untuk anda berkaraoke.

Namun untuk anda gunakan sebagai karaoke anda tidak bisa menyimpan hasil rekaman suaranya. dan lagu yang di putar juga memiliki kualitas audio yang kurang bagus. Akan tetapi koleksi lirik lagu yang lengkap serta bisa dinikmati gratis anda tidak bisa melewatkan aplikasi inn untuk berkaraoke.


7. StarMaker: Sing + Video
Satu aplikasi untuk berkaraoke yang cukup menarik adalah StarMaker: Sing + Video. Dalam menggunakan aplikasi ini anda bisa beryanyi lagu favorit anda dengan suara yang merdu. Ada beberapa lagu menarik yang bisa anda nyanyikan seperti lagu dari One Direction, Demi Lovato dan masih banyak lagi yang lainya.

8. Fusic
Aplikasi Terakhir yang bisa membuat anda untuk berkaraoke adalah Fusic. Di dalam aplikasi fusic anda bisa melihat berbagai daftar lagu yang populer. Selain itu anda bisa merekam suara berserta dengan video ketika anda sedang menyanyikan sebuah lagu menggunakan aplikasi ini. 
Namun dari beberapa komentar aplikasi ini tidak bisa menemukan lagu yang berbahasa indonesia. Namun tentu itu tidak akan mengurangi keseruan berkaraoke menggunakan aplikasi ini. aplikasi

Saya kira beberapa apliaksi di atas suda cukup untuk lengkap. Sekian informasi kami mengenai Daftar Aplikasi Karaoke untuk Android semoga bisa memberikan manfaat .

Read More

Rabu, September 30

pojok android

Aplikasi Android untuk live streaming bola terbaik

Aplikasi Android untuk live streaming bola terbaik - Sepakbola merupakan salah satu olahraga yang sangat populer di dunia. Selain itu pertandingan sepakbola juga menjadi salah satu tontonan yang menarik dan mampu menyedot jutaan penonton setiap pertandinganya apalagi jika tim yang bertanding adalah tim papan atas dunia seperti Manchester United, Barcelona, Real Madrid dan masih banyak lainya. Melihat tim kesayang kita bertanding tentunya merupakan keinginan kita dan itu bisa kita lihat di Televisi. Namun tidak semua pertandingan sepakbola bisa di tayangkan oleh Tv nasional di Indonesia maka dari itu anda harus berlangganan TV Premium untuk bisa menikmatinya. Dari pada anda harus berlangganan TV premium anda bisa mendownload beberapa aplikasi android yang bisa melihat pertandingan bola secara live streaming.



Melihat pertandingan bola secara live streaming lewat aplikasi android bisa menjadi pilihan anda ketika anda sedang dalam perjalanan dan tidak ingin ketinggalan pertandinganya. Selain itu memang tidak semua Tv nasional menayangkan semua pertandingan sepakbola maka aplikasi ini sangat bermanfaat untuka anda. Namun untuk melihat pertandingan bola secara live streaming maka koneksi internet hp anda haruslah stabil dan cepat agar streamingnya lancar dan cepat. Maka dari itu kopi android akan membagikan informasi mengenai beberapa aplikasi android yang bisa kita gunakan untuk melihat pertandingan bola secara live terbaik.

Aplikasi Android untuk streaming bola live Terbaik

1. NBC Sports Live Extra
Aplikasi NBC Sports Live Extra ini merupakan aplikasi resmi dari dari NBC Sport jadi aplikasi ini terjamin bagus namun sayang anda diharuskan untuk membayar untuk bisa melihat live streaming pertandingan bola. Beberapa fitur dalam aplikasi ini adalah :

1. Live Streaming
2. Berita dan Highlight
3. Pemberitahuan bertai mengenai tim favorit anda.
4. Tidak benat benar gratis.

2. Football Channel Next Match TV

Berbeda dari aplikasi yang pertama saya bagikan aplikasi Football Channel Next Match TV benar benar gratis untuk anda manfaatkan melihat pertandingan bola secara live. Aplikasi ini sendiri di kembangkan oleh RVB dan telah di download oleh banyak pengguna android. Beberapa fitur dalam aplikasi ini :

1. Live Streaming
2. Free
3. Berita sepakbola

3. Live Sports Tv
Aplikasi Live Sport Tv bisa menjadi pilihan anda yang ingin melihat tayangkan bola secara live. Karena dalam aplikasi ini terdapat berbagai chanel yang menayangkan pertandingan sepakbola. Aplikasi ini telah di produksi oleh Zarshunzoim dimana di Google Play telah di download lenih dari ratusan ribu orang dengan rating yang cukup bagus yaitu 4

4. Sport TV Pro
Aplikasi ini meskipun baru namu terbukti telah bisa bermanfaat untuk melihat streaming tv pertandingan bola. Ada beberapa chanel saluran bola yang anda pilih sesuai dengan jadwal yang ada. Selain sepakbola ada beberapa saluran olahraga lainya yang bermanfaat.

5.Live Sports Tv & Soccer Stream
Banyak aplikasi streaming bola yang isinya tidak sesuai namun aplikasi ini benar benar bekerja dengan baik untuk melihat pertandingan bola streaming. Aplikasi ini dikembangkan oleh Live.UkSport.Net dan telah didownload oleh puluhan ribu orang. Selain di di Play Store Aplikasi ini telah mendapatkan rating dan komentar yang cukup bagus dari para penggunanya jadi ini bisa menjadi pilihan anda.

6. Tv Calcio Streaming
Di dalam aplikasi ini terdapat ratusan chanel olahraga yang menayangkan berbagai pertandingan sepakbol mulai dari skysport, ESPN, Fox Sport dan masih banyak lagi. Di Google Play aplikasi ini juga mendapatka respon dari pengguna yang cukup baik.

7. Live Sports Tv by PTV
Tak kalah dengan lainya aplikasi buatan orang asia ini mampu membuat anda bisa menonton pertandingan bola secara live karena aplikasi ini berisikan chanel olahraga dari berbagai penjuru dunia. Aplikasi ini telah mendapatkan rating yang baik di Playstore sehingga kopi android menjadikan aplikasi ini menjadi aplikasi yang bisa anda pilih.


8. TV Live - Nonton TV Gratis
Aplikasi android TV Live - Nonton TV Gratis selain menayangkan chanel olahraga tapi juga menayangkan chanel hiburan lainya. Ada 200 Saluran TV Live dan lebih dari 500 Video On Demand Channels. Selain itu ada beberapa fitur menarik lainya yang bisa diandalkan dalam aplikasi ini yaitu user interface yang menarik dan masih banyak lainya. Aplikasi ini tv online ini juga mendapatkan respon yang baik dari para ratusan ribu penggunanya di playstore jadi ini bisa menjadi pilihan anda dalam menonton tv secara streaming.

9. MobiTV - Watch TV Live
Aplikasi MobiTv ini memang tidak hanya berisi chanel olahraga tetapi juga berisi saluran tv berita, pertunjukan dan lain lain. Ada beberapa chanel tv olahraga yang ada di sini dan  itu berjalan dengan lancar ketika dijalankan sehingga aplikasi ini patut anda perhitungkan. Apalagi ada lebih dari 300 canel membuat anda bisa menonton saluran tv lain ketika sedang tidak ada pertandingan sepakbola

10. UC Browser and adobe flash player
Ini adalah salah satu alternatif aplikasi android yang bisa anda pakai untuk melihat tayangan pertandingan sepakbola secara live. Dimana cara kerjanya yaitu anda mengunjungi situs yang menayangkan pertandingan bola secara streaming.

11. Sky Go
Aplikasi ini bisa juga menjadi andalan untuk melihat tim kesayanga anda bermain. Karena aplikasi ini berisi saluran tv olahraga

Baca Juga :

7 APLIKASI ANDROID UNTUK MENGGABUNGKAN FOTO TERBAIK


Bagaimana dari ke-11 aplikasi di atas mana yang menjadi pilihan anda ? Dalam menjalankan aplikai tersebut untuk melihat streaming pertandingan sepakbola maka anda harus menggunakan koneksi yang cukup cepat agar lancar. Sekian informasi saya mengenai Aplikasi Android untuk live streaming bola terbaik semoga bisa memberikan manfaat
Read More

Sabtu, Februari 27

pojok android

Download dan Review Game Dream League Soccer Untuk Android

Download dan Review Game Android Dream League Soccer - Game Android memiliki banyak jenis game yang sangat menarik mulai dari yang menantang hingga mengasah otak. Salah satu game yang cukup diminati adalah game sepakbola. Di Ponsel android tidak banyak game sepakbola yang benar benar bisa berjalanan sesuai harapan seperti main di Playstation. Karena dengan kontrol yang menggunakan layar sentuh tentu sedikit sulit untuk melakukanya. Dimana salah satu game sepakbola yang bisa kami rekomendasikan kepada anda adalah game Dream League Soccer. 


Game Dream League Soccer menawarkan beberapa kelebihan yang cukup memuaskan anda dalam mencari game sepakbola untuk ponsel android. Salah satu kelebihan dari game sepakbola yang satu ini adalah size yang tidak lebih dari 100 MB dan bisa berjalan mulus diberbagai ponsel kelas menengah kebawah. Grafis yang ditawarkan dalam game Game Dream League Soccer juga tidak buruk meski tidak sebagus game sepakbola untuk android lainya seperti FIFA 16 maka dari itu game ini sangat lancar ketika dimainkan diberbagai ponsel kelas menengah kebawah.

Review Game Dream League Soccer

Di Playstore Game Dream League Soccer untuk android dikembangkan oleh First Touch, dimana developer tersebut telah cukup baik dalam membuat game sepakbola untuk android. Dimana game game yang telah dibuat oleh First Touch telah mendapatkan nilai yang positif di Playstore. Nah berikut adalah Review Dream League Soccer :

1. Edit My Club
Dalam Game Dream League Soccer anda bisa mengedit klub anda mulai dari seragam dan juga skuad tim yang anda miliki. Selain itu anda juga bisa menamakan klub anda dengan sesuka hati anda.

2. Training
Sebelum anda memainkanya sebaiknya anda berlatih terlebih dahulu untuk mengetahui berbagai fungsi dari tombol yang ada mulai dari tombol umpan, menendang dan lainya.

3. Control
Kontrol yang ditawarkan oleh game Dream League Soccer cukup sederhana dan mudah, dimana pada sisi kiri ada tombol arah berupa analog, jadi anda akan lebih mudah untuk memainkanya. Disisi kanan ada tombol A, B dan C, dimana tombol A berfungsi untuk mengumpan atau memberi tekanan pada lawan, tombol B berfungsi untuk melakukan tendangan keras atau menjagal pemain lawan sedangkan pada tombol C berfungsi untuk memberikan umpan lambung atau memindahkan kursor pemain. Dalam beberapa ujicoba menggunakan kontrol yang diberikan cukup mudah dan tidak akan membuat anda kesulitan

4. Pengembangan pemain
Pengembangan pemain berfungsi untuk meningkatkan kualitas dan skil pemain mulai dari tembakan, bertahan, stamina dan juga distribusi. Untuk mengembangkan pemain maka anda membutuhkan koin.

5. Statistik
Anda bisa melihat statistik ketika menjalani league, dimana ketika pertama kali maka club anda akan ditempatkan pada divisi 3. Ada beberapa statistik yang ditawarkan mulai dari jadwal pertandingan dan dan juga klasemen.

6. Transfer Pemain 
Untuk melengkapi kebutuhan tim anda game Dream League Soccer memberikan kesempatan untuk transfer pemain. Dimana ada free transfer ada juga yang harus membayar koin.

7. Permainan
Didalam permainan ada dua babak seperti halnya pertandingan sepakbola. Selain itu anda bisa memilih pengaturan audio dan juga kamera dan juga beberapa tampilan lainya. Setelah mencetak gol ada rekama ulang terjadinya gol yang kamu buat. Selain itu ketika anda memenangkan pertandingan maka anda akan mendapatkan 3 poin dan koin yang berbeda beda.

Kumpulan Screnshot Dream League Soccer










Download Game Dream League Soccer

Dengan beberapa review yang sudah kami bagikan di atas apakah anda sangat suka anda tertarik untuk memainkan Game Dream League Soccer ? jika anda tertarik anda bisa mendownload game Game Dream League Soccer diplaystore lewat link di bawah ini :


Read More

Senin, Februari 15

pojok android

Cara Mengganti Password Hotspot Wifi Android

Cara Mengganti Password Hotspot Wifi Android - Banyak dari ponsel android yang telah dibekali dengan fitur hotspot dan juga wifi. Fitur tersebut memamg terasa sangat berguna karena anda tidak memerlukan modem untuk bisa berinternetan lewat PC. Meski begitu lebih baik anda jangan terlalu sering menggunakan ponsel android anda sebagai hotspot karena bisa membuat baterai ponsel anda akan cepat habis. Disisi lain ketika anda menggunakan hotspot maka lingkungan disekitarmu juga bisa terhubung oleh hotspot ponsel anda. 

Ketika anda mengaktifkan fitur hotspot di tempat umum yang ramai maka tidak menutup kemungkinan orang lain untuk bisa menggunakan data internet anda. Jika anda merelakan tentu tidak masalah namun jika anda tidak menginginkanya maka anda bisa memberikan wifi android anda keamanan atau password sehingga hotspot anda aman dan tidak sembarang ponsel bisa menggunakan wifi yang anda miliki

Cara Mengganti Password Hotspot Wifi Android

Memberikan password pada hostpot wifi anda adalah suatu tindakan untuk mencegah orang lain disekitar anda bisa menggunakan data internet anda. Namun seringkali kita lupa akan password wifi kita sendiri sehingga kita tidak bisa menggunakan hotspot ponsel kita sendiri. Jika anda mengalamai hal tersebut tenang saja karena kamu bisa mengganti password hostpot wifi anda dengan mudah. Namun banyak juga orang yang masih belum mengetahui cara untuk bisa mengganti password hotspot wifi pada ponsel android dengan mudah. Jika anda belum mengetahuinya silahkan saja simak dibawah ini.


1. Langkah yang pertama adalah dengan membuka menu setelan.
2. Lalu anda akan menemukan beberapa menu, klik "Lainnya"
3. Kemudian pilih penambahan & hotspot portabel (mungkin ponsel anda akan berbeda, namun pada intinya sama)



4. Selanjutnya pilih Atur hostpot portabel untuk mengatur kemananan hotspot anda.
5. Lalu akan muncul menu baru untuk mengatur hotspot portabel pada ponsel android anda.
6. Jika anda ingin mengganti password maka pada tab sandi anda ketik saja password yang anda inginkan.
7. Jika sudah maka klik saja oke di tombol pojok kanan atas.
8. Selesai.

Setelah anda menerapkan langkah di atas maka anda bisa tidak ada orang yang bisa menggunakan fitur hotspot ponsel android anda kecuali orang lain ada yang mengetahui password hotspot anda. Sekian informasi kami semoga bisa bermanfaat. 
Read More

Selasa, Januari 19

pojok android

Cara Mengganti DP BBM Android Benar2 Tanpa Crop

Cara Mengganti DP BBM Android Tanpa Crop - BBM adalah salah satu aplikasi mesengger yang paling populer saat ini. Dimana sudah ada ratusan juta pengguna android yang telah mendownload aplikasi BBM. Sejak kemunculannya di berbagai operasi sistem yaitu android, IOS dan windows mobile membuat aplikasi BBM kian memiliki banyak pengguna. Dengan kemudahan penggunaanya serta fitur fitur yang sangat menarik menjadikan pengguna android menggunakan BBM untuk berkomunikasi dengan temannya. Bagi pengguna BBM android pasti tidak asing lagi kalau ingin memasang gambar Display Picture atau DP BBM harus terlebih dahulu melakukan crop apabila gambar tidak berbentuk persegi atau sama panjang.


Namun ada berbagai cara agar foto yang ingin di tampilkan di BBM tidak di potong atau di crop, yaitu dengan menggunakan beberapa aplikasi di Playstore ataupun hanya dengan cara melakukan screnshoot. Namun hasil dari beberapa aplikasi yang kebanyakan di share seperti Instasquare dan aplikasi sejenisnya membuat gambar yang ditampilkan tetap persegi atau sama panjang namun gambar tidak terpotong seperti gambar di bawah ini. 

Dimana gambar untuk DP BBM yang asalnya persegi panjang akan di tambahkan background berwarna kotak yang sama panjang sehingga gambar tidak akan terpotong. Namun kali ini kopiandroid.com telah menemukan cara agar foto anda benar benar tidak terpotong atau crop dan tampil penuh. Penasaran seperti apa ? Simak saja postingan ini hingga selesai.

Cara Mengganti DP BBM Android Tanpa Crop


Cara Menggangi DP BBM Android tanpa crop yang kami bagikan saat ini berbeda denga cara yang sering di share oleh banyak rekan blogger. Dimana ada trik agar tampilan DP BBM kita tampil full tanpa crop seperti gambar di bawah ini

Baca juga :

Tips untuk membuat DP BBM android seperti di atas adalah dengan merubah format gambar yang sebelumnya JPG, JPEG atau PNG menjadi GIF. Sebetulnya cara ini tidak sengaja kopiandroid .com temukan ketika sedang membuat artikel mengenai Cara membuat gambar bergerak untuk DP BBMDan kami akhirnya menjajal beberapa aplikasi apakah aplikasi tersebut benar benar bisa berfungsi sesuai dengan judul artikel. 

Pada salah satu aplikasi kami ingin membuat gambar bergerak. Namun karena animasi yang kita buat gambarnya terlalu besar sehingga gambar yang pasalnya bergerak tidak lagi bergerak untuk dijadikan DP BBM. Karena setahu saya gambar animasi maksimal memiliki panjang hanya 125 px. Namun dibalik itu kami menemukan cara terbaru agar DP BBM tidak dicrop. Gambar yang kami ujicoba kebetulan berbentuk persegi panjang dan kami lihat DP BBM dari admin tetap berbentuk persegi panjang dan tidak kotak. Nah jika anda ingin mengetahui lebih lanjut bagaimana caranya lihat saja tutorial di bawah ini :


1. Langkah yang pertama adalah download aplikasi Gif Edit Maker video di Playstore (link ada di akhir postingan)
2. Lalu Buka aplikasi tersebut
3. Selanjutnya klik photo
4. Lalu Pilih Foto yang anda inginkan (pilih satu saja)
5. Kemudian klik tombol pojok kanan atas untuk langkah selanjutnya


6. Lalu klik bagian angka ukuran fotonya, atur kurang dari 250 px. Sebab jika ukuran foto orisinal maka hasil gambarnya akan menjadi buruk sekali lihat saja gambar di bawah ini sebagai perbandingan

7. Lalu pilih crop jika anda ingin menyesuaikan gambar yang ingin di tampilkan.
8. Dan jika anda tertarik untuk menambahkan beberapa text maka anda mengklik "Decorate"
9. Jika hasil sesuai dengan apa yang anda inginkan maka klik saja tombok pojok kanan atas untuk menyimpanya
10. Gambar yang nanti anda simpang maka akan masuk ke dalam sebuah folder bernama gif maker.
11. Lalu anda buka BBM dan ganti DP BBM android anda dengan gambar yang baru saja anda edit tadi.
12. Selesai maka anda akan bisa membuat DP BBM tanpa crop dengan mudah.

Bagaimana anda baru tahu bukan ? Sekian informasi kami mengenai Cara Mengganti DP BBM Android Tanpa Crop semoga bisa bermanfaat untuk anda.
Read More

Jumat, Februari 3

pojok android

5 Aplikasi Penghasil Uang Terbaik di Android asli 100%

Perlu pembaca ketahui, aplikasi penghasil uang di android sangat banyak macamnya, ada yang real (benar-benar menghasilkan) ada pula yang real namun sangat sulit mendapatkan uang. Penulis disini mencoba membagikan beberapa aplikasi penghasil uang di android yang bisa anda coba. Simak baik-baik ulasannya berikut ini, usahakan membaca sampai clear.
 5 Aplikasi Penghasil Uang Terbaik di Android

1. Whaff Rewards Rating 4.3

Whaff Rewards merupakan aplikasi yang populer di kalangan pengguna android. Aplikasi yang satu ini menjadi favorit para blogger untuk mendapatkan penghasilan tambahan di Internet. Admin sendiri juga menggunakan aplikasi ini dan terbukti sudah jutaan rupiah mengalir ke rekening admin. Sistem kerja aplikasi ini cukup simple, kita tinggal membuka berbagai menu yang tersedia di dalamnya seperti Premium Picks dan Whaff Picks. Ada pula fitur Attendance yang akan membayar kita setiap harinya. Anda tertarik dengan Whaff Rewards? baca selengkapnya di Cara Menghasilkan Uang Dengan Android Whaff Rewards

Namun untuk mendapatkan imbalan dengan jumlah yang besar, anda perlu mengajak orang lain bergabung ke aplikasi ini, tentu saja menggunakan kode invite milik anda. Untuk whaff sendiri memberikan imbalan sebesar $0.30 di setiap orang yang bergabung menggunakan kode invite kita. Jika kita mampu mengajak 10 orang dalam 1 hari maka bisa mendapatkan uang sekitar $3 atau setara Rp. 38.000.
Free - Download Now

2. Whaff Locker Rating 4.4

Whaff Locker merupakan aplikasi penghasil uang yang masih satu developer dengan Whaff Rewards, bahkan untuk komisi yang di dapatkan nantinya akan di akumulasikan ke Whaff Rewards, sehingga jauh lebih mudah dan simple.

Sesuai namanya, Whaff Locker memiliki sistem atau cara kerja yang sederhana. Yakni tinggal membuka lockscreen atau layar kunci, imbalan yang di berikan pun cukup kecil yakni sekitar $0.01 namun bisa di lakukan setiap 1-2 jam sekali. Cara daftarnya pun masih sama dengan Whaff bahkan jika sudah mendaftar Whaff Rewards anda tak perlu daftar lagi di Whaff Locker.
Free - Download Now

3. AppKarma Rating 4.0

Aplikasi yang satu ini juga banyak di gunakan oleh para blogger dan terbukti menghasilkan, ya meskipun penulis sendiri belum mencobanya. Namun dari rating yang menyentuh angka 4.0 dapat di pastikan jika banyak pengguna yang puas dengan aplikasi ini.

Aplikasi ini sangat mudah di gunakan karena hampir mirip dengan aplikasi Whaff Rewards, jika anda pengguna Whaff Rewards rasanya sangat pas juga melengkapi dengan aplikasi AppKarma ini.

Untuk penukaran sendiri sangat bevariasi, ada yang bisa di tarik ke Paypal, ada yang berupa giftcard mulai dari amazon, itunes hingga steam.
Free - Download Now

4. Tap Cash Rewards Rating 4.3

Aplikasi penghasil uang di android selanjutnya ialah Tap Cash. Dengan rating yang menyentuh angka 4.3 aplikasi ini tentu sangat kami rekomendasikan untuk di coba. Sesuai namanya, untuk mendapatkan imbalan kita hanya perlu melakukan perintah yang tersedia seperti mendownload aplikasi. Untuk imbalan per task pun cukup lumayan besar.

Untuk penukaran sendiri juga tidak berbeda jauh dengan yang lain, dimana bisa di tarik ke rekening Paypal, aneka giftcard dan lain sebagainya.
Free - Download Now

5. LuckyGift Rating 4.9

Aplikasi penghasil uang yang masih baru namun sudah di unduh ratusan ribu sejak pertama dirilis. Bisa di katakan LuckyGift merupakan pendatang baru yang mampu menyaingi para kompotitornya. Dengan rating sebesar 4.9 rasanya akan menyesal jika tidak mencobanya.

Cara kerja aplikasi ini juga sangat sederhana, seperti download aplikasi, login harian, main rollet dan juga tap to get point. Sama halnya dengan yang lain, anda bisa menarik imbalan dengan Paypal dan aneka jenis giftcard.
Free - Download Now
Baca Juga : 7 Aplikasi Pembersih RAM Android Terbaik Ringan Yang Ampuh
Itulah beberapa aplikasi rewards di android yang bisa anda coba, menurut penulis sendiri, 5 aplikasi di atas real dan benar-benar menghasilkan. Karena banyak sobat blogger yang mencoba dan telah membuktikannya sendiri. Namun penulis sendiri hanya mencoba aplikasi pada poin 1 yakni Whaff Rewards dan sudah membuktikan sendiri. Jika anda ingin mencari aplikasi rewards lainnya kunjungi saja Playstore dan ketikkan rewards pada kolom pencarian, nanti akan muncul puluhan aplikasi rewards yang bisa anda coba sendiri.

PERHATIAN, PERINGATAN PENTING!!!
Sekedar informasi bagi pembaca terutama yang masih pemula dengan aplikasi rewards, mohon mengerti dan bersabar. Karena aplikasi rewards rata-rata memberikan imbalan yang masuk akal, dalam artian jumlahnya tidak besar, mungkin jika di rupiahkan sekitar 100 - 1000 rupiah saja, bahkan bisa di bawah itu. Sedangkan untuk penarikan minimal sangat bervariasi, contoh untuk Whaff saja minimal $11 atau setara Rp. 140.000. Intinya jika anda ingin mendapatkan uang di android dengan cepat itu merupakan hal yang sulit, anda harus bersabar kecuali jika anda bisa memanfaatkan fitur invite friends atau mengajak orang lain untuk bergabung, maka kesempatan uang mengalir semakin cepat.

Karena selama ini banyak sekali pengguna pemula yang merasa di tipu oleh aplikasi tersebut, padahal tidak demikian. Cukup sekian yang dapat penulis bagikan, jangan lupa bagikan artikel ini jika bermanfaat, ada pertanyaan langsung saja kontak melalui kolom komentar di bawah. Terimakasih sudah menyimak aplikasi rewards penghasil uang android.
Read More

Selasa, November 15

pojok android

8 Cara Mudah Mengatasi Smartphone Android/iOS Lemot

Berikut adalah langkah praktis bagaimana mengatasi Smartphone Android atau iOS lemot agar smartphone bisa beraktifitas lancar

5 Tips Cara Mengatasi Smartphone Yang Lemot


1. Hapus Jejak Aktifitas: SMS dan Cache

Memang pekerjaan yang membuat malas bila harus menghapus SMS di ponsel terutama di smatphone. Malasnya bukan karena layanan smartphone tidak menyediakan penghapusan massal tetapi karena ada sms penting sehingga menyulitkan untuk melakukan penghapusan secara massal. Biasanya sms dari rekan kerja akan selalu disimpan karena biasanya memiliki data yang penting. Namun bila terlalu banyak yang disimpan akan menggangu dalam menggunakan smatphone, terlebih jika RAM di bawah 1 GB.

Masalah lain adalah cache. Setiap aktifitas di ponsel termasuk Smartphone Android dan iOS, pasti ada cache yang merupakan memori sementara. Untuk itu jangan anggap remeh. Hapus segera cache di setiap aplikasi setelah tidak di gunakan.

2. Gunakan Kartu Memori Ekternal

Menggunakan kartu memori sangat bermanfaat dalam memberikan keluasan ruang memori internal karena sebagian besar data akan tertampung dalam kartu memori atau biasa disebut memori eksternal. Namun perlu dicatat, penggunaan kartu memori pun dalam jumlah data yang wajar, jangan mendekati penuh, karena bisa jadi akan lemot juga dalam menampilkan data yang diinginkan. Alangkah baiknya bila membeli kartu memori yang memiliki kapasitas penyimpanan dalam jumlah yang besar.

Namun untuk smartphone tertentu seperti Oppo R7 Plus, sepertinya tidak membutuhkan kartu memori mengingat kapasitas penyimpanan di memori internal sendiri mencapai 32 GB. Untuk kalangan profesional fotografer, mungkin smartphone tersebut bisa menjadi andalan.

3. Jangan Menggunakan Auto Brightness

Penggunaan Auto Brightness bisa membuat aktifitas di smartphone menjadi lemot walaupun dalam batas ringan. Di samping itu, penggunaan Auto Brightness memang bisa menguras bateri lebih banyak. Hal ini karena fitur itu bertujuan untuk mengetahui intensitas cahaya dan melakukan penyesuaian anatra Android dan keadaan cahaya di area sekitar.

4. Atur Masalah Aplikasi

Smartphone Android memungkinkan bisa memiliki berbagai aplikasi yang sengaja diunduh dan di instal oleh pemiliknya untuk berbagai kepentingan seperti aplikasi toko online, game, sosial media dan sebagainya. Seiring penggunaan aplikasi yang bervariasi, biasanya akan melakukan aktifitas membuka beberapa aplikasi dalam waktu bersamaan atau tidak menutup aplikasi. Hal ini akan memperlambat kinerja Smartphone Android dari biasanya. Bisa dianalogikan dengan membuka berbagai website dalam browser di PC atau laptop yang bisa membuat lemot walaupun sementara.Untuk itu, tutup dulu aplikasi pertama, baru membuka yang baru.

Masalah aplikasi juga berkaitan dengan penginstalan. Di komputer atau laptop sendiri bila terlalu banyak software yang di-instal, maka akan mengurangi kecepatan. Hal ini karena berkaitan erat dengan memori internal. Begitu juga di Smartphone Android, maka terlalu banyak aplikasi yang diinstal maka memperlambat kinerja. Solusinya, bisa mengalihkan penginstalan di memori eksternal.

5. Jangan Memakai Live wallpaper

Di ponsel biasanya ada pilihan wallpaper sebagai tampilan di layar ponsel. Biasnya gambarnya bagus-bagus seperti ada love dan sebagainya. Namun ketika mencoba memasang wallpaper tersebut untuk tampilan ponsel, hasilnya malah memperlambat kinerja ponsel. Hal ini berlaku untuk semua ponsel termasuk Smartphone Android. Bila anda tidak mau Smartphone Android lemot, gunakan image sederhana saja sebagai wallpaper.

6. Smartphone Jarang di Restart

Smartphone juga butuh refresing, salah satu cara refresingnya ialah dengan merestart smartphone tersebut. Tidak perlu di matikan, cukup dengan restart saja sudah memberikan angin segar bagi smartphone. Percaya atau tidak, setelah di restart smartphone akan bekerja lebih optimal dan kembali normal. Jika sebelumnya memori RAM terkuras habis, setelah proses restart memori RAM yang tersedia cukup banyak dan smartphone jarang sekali lelet kecuali untuk aplikasi yang memang tidak support untuk smartphone tersebut. Maka dari itu aplikasi-aplikasi yang tidak support dengan smartphone kita sebaiknya di hindari.

7. Widget Yang Berlebihan

Percaya atau tidak, kebanyakan widget yang kita pasang di home screen sangat mempengaruhi kinerja smartphone dan ini penyebab smartphone menjadi lemot. Karena dengan widget yang terpasang, secara tidak langsung juga membuka aplikasi secara pasif yang juga menyedot memori RAM meskipun dengan ukuran kecil. Ya jika satu atau dua widget mungkin tidak masalah, namun jika ada puluhan, tentu sangat mempengaruhi kinerja memori yang menjadi biang keladi lemotnya smartphone. Cara menmgatasinya tentu saja dengan menghapus widget-widget tidak penting dan menyisakan beberapa widget yang penting saja. Cara ini cukup efektif dalam mendongkrak kecepatan pada smartphone.

8. Uninstall Aplikasi Tidak Berguna

Secara tidak langsung banyaknya aplikasi yang terinstall pada smartphone mempengaruhi kinerja smartphone itu sendiri. Memang seperti yang kita ketahui, banyak sekali aplikasi gratisan yang bisa kita instal di smartphone kita, ada puluhan, ratusan bahkan ribuan aplikasi. Sebesar apapun memori RAM sebuah smartphone, tidak mungkin muat menahan ribuan aplikasi di dalamnya. Jadi disini tergantung bagaimana kita managemen aplikasi di smartphone. Cukup gunakan aplikasi yang di butuhkan, sisanya unistall. Hal ini di lakukan agar aplikasi yang memang kita butuhkan bisa berjalan selancar mungkin.
Itulah beberapa tips cara agar smartphone tidak lemot. Memang OS Android dan iOS memiliki perbedaan namun dalam hal kinerja memori tidak berbeda jauh. Cukup sekian yang dapat kami bagikan di kesempatan kali ini, semoga bisa bermanfaat dan terimakasih sudah menyimak Cara Agar Smartphone Android Tidak Lemot.
Read More

Sabtu, Maret 26

pojok android

Cara merekam layar Hp Android menjadi Video Tanpa Root

Cara merekam layar Hp Android menjadi Video Tanpa Root - Jika menangkap layar atau screenshot mudah dilakukan pada hp android tanpa software, maka untuk merekam layar hp android yang sedang berjalan membutuhkan bantuan aplikasi pihak ketiga. Karena belum ada aplikasi bawaan yang mampu melakukan hal tersebut. Merekam layar hp android menjadi sebuah video kadang diperlukan untuk membuat sebuah tutorial serta tips android seperti pada blog ini. Dengan merekam maka tutorialnya akan mudah di pahami walaupun dengan merekam menjadi video tentu akan menguras banyak ruang memori.


Di playstore kamu akan menemukan banyak aplikasi yang memiliki fungsi untuk merekam layar hp menjadi video mulai dari mobizen, AZ Screen Recorder dan lainya. Untuk tutorial kali ini kami akan mempraktekkanya menggunakan aplikasi AZ Scren Recorder, dimana aplikasi tersebut sangat mudah dioperasikan tanpa root. Selain itu ada beberapa keunggulan mengapa aplikasi ini sangat kami rekomendasikan seperti bisa menambahkan teks dan memilih resolusi yang anda inginkan. Dengan menambahkan teks maka anda bisa memberikan stempel pada video tersebut. Sedang untuk pemilihan resolusi membuat anda bisa memilih sesuai dengan keinginan anda untuk dijadikan HD atau low quality. Nah berikut adalah tutorial cara untuk merekam layar Hp Android tanpa root dengan mudah dengan menggunakan AZ Screen Recorder.

Baca Juga :

1. Yang pertama buka aplikasi AZ Screen Recorder
2. Lalu akan muncul popup dari aplikasi tersebut, sebelum merekam maka sebaiknya anda melakukan pengaturan tersebut dahulu dengan mengklik tombol pengaturan.
3. Lalu atur sesuai yang anda inginkan
4. Kemudian klik tombol kamera di paling kiri
5. Ketika anda menekan tombol tersebut maka beberapa detik lagi aplikasi tersebut akan merekam layar pada ponsel
6. Lalu aplikasi akan berjalan di latar belakang dan ada ikon notifikasi.
7. Untuk mengentikan proses perekaman maka tinggal klik saja ikon aplikasi tersebut.
8. Selesai.

Bagaimana mudah sekali kan menggunakan AZ Sreen Recorder, Sekian dulu artikel tentang Cara merekam layar Hp Android menjadi Video Tanpa Root. Semoga bisa digunakan dengan baik.
Read More